Rabu, 10 Juni 2015

Kelulusan 100%, Siswa SMP YPPK Waghete Gelar Konvoi


Hasil Ujian 100% , Siswa/I SMP YPPK Waghete Gelar Konvoi. Dua Orang Mama Papua asal Deiyai Pimpim
Konvoi Diwarnai Ayungkan ASI. (FOTO:Jekson Ikomou)

 DEIYAI - Ratusan Siswa/I Sekolah Menengah Pertama (SMP) YPPK Waghete gelar Konvoi ketika dinyataan lulus 100% pada ujian Nasional tingkat SMP yang digelar, 4-7 Mei lalu. 

Sambil yel-yel keliling kota Waghete. Ratusan siswa/I di pimpin dua mama Papua asal Deiyai sambil  ayungkan ASI (Ama Gaidaii), Kepsek SMP YPPK dipikul oleh siswa. Mereka melintasi jalan Yaba. Pantauan wartawan TAPANews.com disela-sela konvoi, Rabu, (10/6) siang tadi.

Salah satu Siswi yang baru saja Lulus, Dessi Dogopia, mengatakan, Kami sangat bersyukur sebab sekolah mendapat hasil sangat memuaskan.

Kami menggelar pawai ini sebagai bentuk kebanggaan bagi Sekolah kami dan seluruh guru yang setia mengabdi sejak kami duduk di bangku SMP kelas 1 s/d 3 dan akhirnya kelulusan 100% diperoleh tahun ajaran 2014/2015. (Jekson Ikomouw)

1 komentar:

  1. jportal berita sepak bola paling update. jangan mau ketinggalan info tentang pemain dan club favorit kalian.
    berita semua liga internasional selalu kami update hanya untuk anda semua pecinta sepak bola. berita tentang laga pertandingan, profil pemain, prediksi, sampai bursa transfer tersedia di website kami.
    Baca semua berita terkini seputar sepak bola internasional gratis dan mudah.

    BalasHapus